Cara Menggabungkan Track Suara Dengan Adobe Audition

Hi Plend kali ini ane mau share nie bagaimana cara menggabungkan track suara menggunakan adobe audition , mungkin ini bermanfat bagi anak - anak multimedia khususnya dan umat manusia umumnya hee ^^ , langsung saja ya , cekidot :

1. Buka terlebih dahulu software adobe auditin nya


2. Clik menu open dan cari dimana letak file sound disimpan


3. Click multitrack untuk melihat dengan mode multitrack jka ada pop up click saja OK


4. Drag audio yang ingin anda gabungkan ke timeline yang berbeda ,misalkan 1 di vokal 1 dan yang lainnya di vokal 2





5.  Sesuaikan Pengaturan suaranya sesuai kebutuhan atau keinginan kamu plend





6. Kalau sudah selesai sesuai keinginan Save atau click export jika kamu menginginkan format yang lain.






-----------------------------------  Selamat Mencoba ---------------------------------------------




Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Menggabungkan Track Suara Dengan Adobe Audition"

Post a Comment

masukan komentar